fbpx

e-Commerce

Berpikir Kreatif dalam Kewirausahaan, Apakah Harus?

Saya punya sedikit pendapat yang berbeda tentang berpikir kreatif dalam kewirausahaan. Banyak orang mewajibkan kreatif sebagai skill yang harus dimiliki seseorang dalam berusaha. Artinya jika tidak kreatif maka seolah tak pantas menyandang gelar pengusaha. Ditambah lagi berpikir kreatif sering digaungkan di berbagai seminar ataupun workshop bisnis. Tulisan ini murni pendapat saya. Apa itu Kreatif? Seperti …

Baca Selengkapnya…Berpikir Kreatif dalam Kewirausahaan, Apakah Harus?

Proses Bisnis – Bagaimana Hingga Ditemukan Pelanggan

Proses bisnis adalah hal yang terlihat sederhana, namun eksekusinya harus nyata. Salah satu teman saya pernah mencoba membuat website toko online untuk bisnisnya. Salah satu yang jadi pertimbangannya adalah karena perkembangan bisnis online yang sangat pesat akhir-akhir ini. Belakangan saya tau bahwa Dia mengambil keputusan tersebut karena mengikuti saran dari seseorang yang memiliki label sebagai …

Baca Selengkapnya…Proses Bisnis – Bagaimana Hingga Ditemukan Pelanggan

Apa itu Marketplace ? Sisi Gelap yang Tidak Banyak Orang Tau

Marketplace, istilah yang akrab di Indonesia 10 tahun kebelakang. Makin akrabnya rakyat Indonesia dalam bertransaksi online bagaikan stimulus berdirinya perusahaan marketplace. Apa Itu Marketplace? Sebelum membahas berbagai hal tentang marketplace ada baiknya kita samakan persepsi terlebih dahulu mengenai definisi marketplace itu sendiri. Jika mau mengartikan secara harfiah, marketplace adalah suatu tempat terjadinya banyak transaksi layaknya …

Baca Selengkapnya…Apa itu Marketplace ? Sisi Gelap yang Tidak Banyak Orang Tau

Bisnis Online itu Ga Keren-Keren Amat, Sebuah Sesat Pikir

Pernahkah kalian memiliki teman yang merasa paling keren? Dalam berbagai hal ya, tidak hanya dalam bisnis. Baik dari segi selera musik, tim olahraga, tontonan kesukaan. Apapun. Pokoknya yang tidak satu selera sama dia akan dianggap tidak keren. Yang keren cuma dia dan “idola”-nya saja. Ini juga sering terjadi dalam bisnis. Beberapa orang menganggap bisnis mereka …

Baca Selengkapnya…Bisnis Online itu Ga Keren-Keren Amat, Sebuah Sesat Pikir

Bagaimana Online Shop bisa Profit dari Iklan/Ads Berbayar?

Jika Anda membaca artikel ini, ada beberapa kemungkinan, yaitu :

Anda adalah seorang pedagang Online
Anda pernah berjualan secara Online
Anda baru / sedang belajar untuk berjualan Online
Anda sedang mencari referensi / baca-baca santai / sekedar lewat saja.
Anda lagi spying saya ya ? 😂

Penjelasan Sederhana Sales Funnel versi Nuhafadh.com

Beberapa dari Anda mungkin ada yang sudah pernah mendengar istilah Sales Funnel, namun ada juga yang mungkin baru pertama kali mendengarnya. Apa itu Sales Funnel ? Disini saya tidak akan menjelaskan dengan panjang lebar, karena diluar sana banyak sekali penjelasan yang bisa menjelaskan secara detail. Dan sesuai judulnya, saya akan membuat ini menjadi sederhana. Because …

Baca Selengkapnya…Penjelasan Sederhana Sales Funnel versi Nuhafadh.com